detikNews
Kejati Jatim Jebloskan Tiga Tersangka ke Rutan Medaeng
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur hari ini menjebloskan 3 tersangka kasus dugaan korupsi proyek pembangunan gedung sarana pendidikan Islam di komplek Kantor Kemenag Jawa Timur, ke Rutan Medaeng, Waru, Sidoarjo.
Kamis, 02 Apr 2015 18:51 WIB







































