detikNews
Ahli Primata Dunia Desak Australia Lebih Serius Atasi Perubahan Iklim
Pakar primata terkenal di dunia, Jane Goodall, menyerukan agar Australia dan para pemimpinnya dapat melakukan upaya yang lebih besar terkait perubahan iklim.
Kamis, 16 Mei 2019 09:39 WIB







































