detikFinance
Tarif Cukai Rokok Batal Naik, Ini Dampaknya ke Petani Tembakau
Tarif cukai rokok tahun depan tak jadi naik. Pemerintah juga memutuskan menunda penerapan kebijakan simplifikasi tarif cukai. Petani tembakau pun semringah.
Rabu, 07 Nov 2018 19:01 WIB







































