detikFood
Sirup Agave, Obat Alami untuk Redakan Batuk si Kecil
Penggunaan madu untuk meredakan batuk memang dipercaya sejak dulu. Namun, penelitian dari Journal Jama Pediatrics menemukan bahwa, agave nectar juga baik redakan batuk terutama untuk anak di bawah satu tahun.
Selasa, 28 Okt 2014 13:03 WIB







































