detikNews
Dukungan Kasus dr Ayu Dilakukan Kedokteran Unair
Dukungan kasus dokter Dewa Ayu Sasiari Prawani di Manado, terus berdatangan. Kali ini dukungan datang dari Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair). Mereka menandatangani petisi di kain putih.
Jumat, 22 Nov 2013 16:51 WIB







































