detikSumbagsel
Maarten Paes Diisukan Jadi Incaran Klub Malaysia JDT, Begini Faktanya
Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, diisukan diminati klub Malaysia, JDT. Warganet menolak kabar ini, sementara Paes masih terikat kontrak dengan FC Dallas.
Sabtu, 05 Okt 2024 18:01 WIB