detikHealth
Perubahan yang Sering Terjadi Pada Penis
Alat kelamin manusia akan mengalami perubahan seiring bertambahnya usia. Beberapa perubahan tidak bisa dihindari, termasuk pada penis yang merupakan organ paling vital dalam sistem reproduksi pria.
Selasa, 29 Jun 2010 13:03 WIB







































