detikInet
Setelah Cabut dari XL, Hasnul Mau 'Kilapkan Dunia'
Nama Hasnul Suhaimi sudah terlalu identik dengan XL. Rentang waktu sembilan tahun -- tepatnya 3.135 hari -- memang sudah terlalu lama dan membuat pria kelahiran Minang itu memutuskan sudah waktunya untuk melepas jabatannya sebagai President Director & CEO XL Axiata.
Rabu, 01 Apr 2015 17:54 WIB







































