detikHealth
Sebagian Otaknya Mengeras, Wanita Ini Tak Punya Rasa Takut
Siapa yang tak lari tunggang-langgang bila melihat ular berbisa atau bergidik ngeri ketika berdiri di pinggir tebing maupun gedung yang tinggi? Nyatanya tak semua orang merasakan ketakutan semacam ini.
Kamis, 22 Jan 2015 16:35 WIB







































