Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menjelaskan capaian lima bulan Polri memberantas narkoba senilai Rp 11,6 triliun. Anggota Komisi III DPR merespons.
Jalur sepeda permanen di Jalan Sudirman-Thamrin dipadati para pesepeda pagi ini. Namun masih pesepeda road bike keluar jalur khusus sepeda yang sudah disiapkan.
Polri memiliki fasilitas Dashboard pemantauan vaksinasi seluruh Indonesia. Terlihat, angka vaksinasi hari ini menembus 1,2 juta. Target Jokowi terlampaui.
Jokowi memantau langsung pelaksanaan PPKM Mikro di daerah Rawasari, Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Jokowi melihat kesiapan petugas dalam menjalankan PPKM MiKro.