Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya penyerapan anggaran daerah. Ia menugaskan Menteri Sekretaris Negara untuk memeriksa penggunaan anggaran.
Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta Dirjen Pajak baru, Bimo Wijayanto, satu bulan untuk memahami Coretax. Bimo akan adakan press briefing terkait sistem pajak.
Prabowo mengungkap isi pembahasan dengan Presiden Macron saat jamuan makan malam di Istana Elysee, Paris. Prabowo menyebut obrolan itu sangat produktif.