Jejak harimau ditemukan di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Selain jejaknya, beberapa warga mengaku juga sempat melihat langsung harimau tersebut.
Gusmadi Wiranata yang menembak ibu kandungnya hingga tewas ditetapkan polisi sebagai tersangka. Atas perbuatannya, pelaku terancam dijerat pasal berlapis.
Jerman menyindir tindakan Israel yang terus menerus membombardir Gaza, Palestina. Jerman mengatakan serangan di Jalur Gaza kini bukan lagi melawan Hamas.
Anak tujuh tahun di Kabupaten menjadi korban penculikan. Aksi itu ternyata dilakukan pelaku karena kesal ayah korban tak kunjung melunasi utang Rp 8 juta.