Kemenkes meluruskan informasi yang menyebut virus Corona dapat menular lewat tatapan mata. Kemenkes memastikan virus itu tak menular lewat tatapan mata.
Penelitian membuktikan COVID-19 lebih cepat menular dibandingkan SARS. Tapi, dengan terjadinya infeksi bisa membantu peneliti dalam mengembangkan vaksin.