detikNews
Jokowi Harus Pilih Menteri yang Bisa Diterima Publik
Presiden Joko Widodo telah menerima masukan dari KPK soal nama-nama calon menteri. Waketum Gerindra Fadli Zon berharap Jokowi tak sekedar patuhi saran KPK, tetapi juga mempertimbangkan akseptabilitas.
Selasa, 21 Okt 2014 12:47 WIB







































