Sepakbola
Eriksson Percaya China Bisa Jadi Penantang Serius di Piala Dunia 2026
Pelatih Shanghai SIPG Sven-Goran Eriksson meyakini China, disokong penuh Presiden Xi Jinping, akan menjadi kekuatan di sepakbola. China pun ia prediksi bisa memburu trofi di Piala Dunia 2026.
Selasa, 23 Feb 2016 16:05 WIB







































