detikNews
Tersandera UU Pilkada, Ahok: Apa Harus Cuti dan Bercelana Pendek Saja?
Ahok merasa tersandera UU Pilkada. Sebagai cagub petahana, dia merasa kerjanya dalam suasana Pilgub DKI 2017 selalu disorot sebagai pencitraan.
Jumat, 05 Agu 2016 11:48 WIB







































