Puluhan warga Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, diduga keracunan. Mereka langsung dilarikan ke sejumlah rumah sakit di Kota Cimahi.
268 warga di Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat, diduga mengalami keracunan setelah mengkonsumsi nasi boks dari anggota DPRD.