Hasil survei terkait Pilpres 2024 dikeluarkan Lembaga Survei Indonesia (LSI). Hasilnya menujukan sejumlah kejutan jelang pesta demokrasi Tanah Air tahun depan.
Ketua F-PDIP DPR Utut Adianto mengungkap isi pertemuan pihaknya dengan pimpinan F-PKB di DPR pada Selasa (4/7). Pertemuan itu salah satunya perihal Pilpres.
Gubernur Jawa Tengah sekaligus bakal calon presiden (bacapres) dari PDIP Ganjar Pranowo enggan berkomentar soal rencana pertemuan Megawati dengan Prabowo.
LSI mengeluarkan hasil survei terkait simulasi bakal cawapres 2024. Nama Erick Thohir, Ridwan Kamil (RK), hingga Sandiaga Uno berada di peringkat teratas.
LSI mengeluarkan hasil survei terkait Pilpres 2024. Hasilnya, Prabowo Subianto mengungguli Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan di survei bakal capres 2024.