detikNews
Lebaran, 4 Narapidana Lapas Lumajang Bebas
4 narapidana Lapas Kelas 2 B Lumajang, bernafas lega saat lebaran. Pasalnya, Jmereka bebas setelah mendapatkan remisi atau pengurangan masa hukuman yang diberikan Kementerian Hukum dan HAM.
Jumat, 10 Sep 2010 19:35 WIB







































