detikSport
Niki Lauda Desak GP Bahrain Dibatalkan
Gonjang-ganjing politik yang terjadi di Bahrain mengancam penyelenggaraan GP F1 di negara itu. Mantan pembalap F1, Niki Lauda, mendesak agar GP Bahrain dibatalkan.
Jumat, 18 Feb 2011 18:04 WIB







































