detikFinance
Ada 50 Perizinan, Proses Buka Toko Ritel Modern di RI Bisa Sampai Setahun
Hampir semua pebisnis di Indonesia mengeluhkan birokrasi yang masih berbelit-belit. Pengusaha ritel contohnya, yang mengeluh birokrasi di Indonesia menjadi salah satu komponen biaya yang cukup tinggi.
Jumat, 23 Jan 2015 17:05 WIB







































