Ada pihak yang memaklumi banyak pegawai Kemenkes terpapar Corona karena ada di garda terdepan selama pandemi. Namun tetap ada pihak yang melontarkan kritikan.
Memakai masker menjadi salah satu cara untuk mencegah Corona. Namun, jangan sampai melakukan sederet kesalahan yang bikin tak efektif cegah Corona, apa saja?
Persija Jakarta menggelar laga uji coba melawan Bhayangkara FC di Depok. Sayang, banyak penonton yang datang langsung ke stadion untuk menyaksikan laga ini.
Jubir Eri-Armuji meminta KPU Surabaya membagi waktu bergantian saat pengambilan nomor urut cawali-cawawali. Alasannya, menghindari potensi penularan COVID-19.
Pemprov Jawa Tengah memperbarui data kasus virus Corona atau COVID-19 di wilayahnya hari ini. Tercatat ada 22.705 kasus terkonfirmasi positif Corona di Jateng.