Polisi telah mempersiapkan monitoring center untuk memantau kemacetan dan kerawanan kriminalitas yang terjadi di Bojonegoro selama Ramadan dan mudik lebaran.
Penjagaan di Polres Jakarta Timur semakin diperketat. Pengunjung diperiksa dengan jarak sekitar 10 meter dan tas tak boleh dibawa masuk ke dalam polres.
Tak terbukti terkait dengan jaringan teroris, seorang penjual kerupuk di Malang akhirnya dilepaskan. Namun ia dan suami merasa nama baik mereka telah tercoreng.