detikNews
Kapolda Jabar Tegaskan Penganiaya Dua Ulama akan Diproses Hukum
Peristiwa penganiayaan terhadap 2 ulama di Jabar membetot perhatian publik. Hasil penyelidikan pelaku mengidap gangguan jiwa. Lantas bagaimana proses hukumnya?
Jumat, 02 Feb 2018 16:23 WIB







































