detikNews
Kemenko PMK: Beras Rusak Dikubur di Depok 1 Ton, Bantuan Presiden 2020
Kemenko PMK menyebut beras bansos yang rusak dan ditemukan dikubur di Depok kurang lebih sebanyak 1 ton. Beras itu merupakan Banpres tahun 2020.
Selasa, 02 Agu 2022 08:30 WIB







































