detikNews
Hatta Rajasa Sedih DPR Tolak Kenaikan BBM
Pemerintah menghormati keputusan DPR menolak kenaikan harga BBM bersubsidi per 1 April 2012. Namun Menko Perekonomian Hatta Rajasa sedih, sebab dampak dari keputusan DPR itu makin banyak mobil mewah yang menggunakan BBM bersubsidi.
Selasa, 03 Apr 2012 14:32 WIB







































