Gunung Kerinci dan Anak Krakatau kini berada di waspada level dua. Dalam sejarahnya, Gunung Kerinci adalah gunung api aktif yang sempat erupsi beberapa kali.
Pemprov Jawa Tengah memperbarui data kasus virus Corona atau COVID-19 di wilayahnya hari ini. Tercatat ada 730 kasus virus Corona di Jateng hingga saat ini.