detikNews
Tidak Ada yang Luka dalam Perkelahian Oknum Brimob dan TNI
Perkelahian antara anggota Brimob Polda Jabar Cikeruh dan anggota TNI Yonif Linud 330 Kujang I Kostrad, tidak menimbulkan korban luka. Kasus ini langsung diselesaikan antar komandan.
Kamis, 28 Mei 2009 21:34 WIB







































