Mahasiswa S2 di Beijing, Alvin Bastian, mudik ke Makassar dari Beijing di lebaran kali ini. Ia menempuh total perjalanan 24 jam menuju kampung halamannya.
Penting bagi pemudik, serangan microsleep bisa berakibat fatal. Celakanya, tidur sesaat karena sel-sel otak mengalami shut down ini sering tidak disadari.
Ombudsman RI Perwakilan DIY akan meminta keterangan kepada sopir taksi online, F (32) yang dihukum buka baju di Bandara Internasional Adisutjipto Yogyakarta.
Motor kadang dipilih sebagai alat transportasi untuk mudik, meski dalam jarak dekat. Kalau mengajak balita mudik naik sepeda motor, aman nggak sih sebenarnya?