detikNews
Eks Ketua ULP Akui Harga Alquran Dibuat Rekanan Bukan PPK
Bekas Ketua Unit Layanan Pengadaan Ditjen Bimas Islam Kementerian Agama, Mashuri mengakui penetapan harga perkiraan sendiri (HPS) Alquran tahun 2011 dibuat oleh PT Adhi Aksara Abadi Indonesia (A3I) selaku rekanan.
Senin, 03 Feb 2014 19:19 WIB







































