Semua objek wisata di Kudus, Jawa Tengah telah dibuka saat PPKM Level 2. Objek wisata religi di Kota Kretek pun menjadi pilihan wisatawan dari berbagai daerah.
Pemkot Yogyakarta menyambut positif dengan masuknya Taman Pintar sebagai destinasi yang masuk ujicoba untuk operasional. Mereka pun menyatakan sudah siap.
Dari data PeduliLindungi tercatat ada 3.830 orang positif COVID-19 yang keluyuran ke mal atau pusat perbelanjaan, bandara, restoran, hingga perkantoran.