Panitia Olimpiade 2020 Tokyo, Jepang sudah menyiapkan puluhan ribu porsi makanan untuk para atlet. Pilihan menunya bahkan sampai 700 jenis makanan. Lezat!
Video Sisca Kohl saat masak mie instan pakai foie gras menimbulkan kontroversi. Sebab pada proses produksi foie gras dinilai sebagai tindak kekejaman pada hewan
Ada lima makanan yang punya efek buruk untuk paru-paru. Ada juga minuman favorit Nabi Muhammad SAW dan manfaat rutin minum kopi yang dapat menyehatkan hati.
Pindah ke Belanda setelah menikah, ibu rumah tangga ini masih jalankan hobinya memasak nasi lemak. Tak disangka, masakannya laris manis di negeri kincir angin.
Pengidap hipertensi mutlak harus disiplin menjalankan pola diet sehat dan rutin berolahraga. Mereka juga harus selektif memilih asupan makanan dan minuman.