detikFinance
OPEC Diprediksi Tahan Kuota Produksi
OPEC diprediksi tidak akan memotong kuota produksi dalam sidang 28 Mei 2009. Hal ini dikarenakan secara fundamental suplai sudah seimbang dengan tingkat permintaan dunia setelah pemotongan produksi tahun lalu.
Senin, 04 Mei 2009 17:02 WIB







































