detikNews
Irwasum Minta Keterangan KPK & Bareskrim
Irwasum Polri akan memintai keterangan petinggi KPK dan Bareskrim Mabes Polri terkait laporan dugaan penyalahgunaan wewenang Kabareskrim Komjen Pol Susno Duaji.
Rabu, 30 Sep 2009 17:49 WIB







































