Gubernur DKI Anies menuai banyak kritik karena angka Corona DKI mencapai rekor di masa transisi. Menurut Anies, angka hari ini adalah peristiwa 10 hari lalu.
Bila melanggar aturan dan protokol kesehatan, bisa-bisa ojol kena denda hingga Rp 500 ribu dan sanksi diderek motornya ke penyimpanan kendaraan bermotor.
Kereta api lokal di wilayah PT KAI Daop 4 Semarang mulai beroperasi. Diawali dengan keberangkatan KA Kedungsepur Semarang Poncol-Ngrombo (Grobogan) pagi ini.