detikHealth
Suplemen Minyak Ikan untuk Ibu Hamil Kurang Bermanfaat?
Agar perkembangan otak bayinya lebih optimal, ibu hamil sering disarankan mengonsumsi minyak ikan. Namun penelitian di Australia membuktikan hal itu tidak memberi manfaat seperti yang diharapkan.
Rabu, 20 Okt 2010 11:15 WIB







































