detikInet
Si Imut Nokia Asha 501 Mendarat di Indonesia
Lewat si imut Asha 501, Nokia coba memperkuat basis feature phone-nya di Indonesia. Perangkat seharga Rp 1 jutaan ini sudah dilengkapi Xpress Browser, yang mengkompresi penggunaan data internet hingga 90%.
Minggu, 15 Sep 2013 10:50 WIB







































