Jonathan Frizzy menjalani wajib lapor ke Polres Bandara Soekarno-Hatta sebagai tersangka kasus vape obat keras. Kondisi Jonathan masih pemulihan usai operasi.
Jakarta masuk dalam daftar elit kota paling top di dunia untuk dikunjungi pada 2025. Kota-kota lain di ASEAN yang masuk hanya dari Thailand dan Singapura.