Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Pandjaitan mengatakan 10 juta vaksin Corona dari Uni Emirat Arab akan masuk tahun ini, dan 23 juta lagi akan dikirim.
Satgas COVID-19 menyoroti beberapa rumah sakit yang sudah hampir kelebihan kapasitas akibat kasus Corona. Satgas menjelaskan saat ini diperlukan tindakan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati pagi ini menghadiri raker yang diselenggarakan Komite IV DPD RI membahas UU Pelaksanaan APBN 2019 dan RUU APBN 2021.
CEO Netflix Reed Hastings mengatakan tidak mengharapkan karyawannya kembali ke kantor sampai mendapat vaksin Corona yang diprediksi tersedia pada awal 2021.