detikHot
Begini Ungkapan Bahagia Chelsea Olivia Usai Menikah dengan Glenn
Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie hari ini telah resmi menjadi pasangan suami istri. Keduanya melangsungkan pemberkatan di Gereja Katedral, Jakarta Pusat.
Kamis, 01 Okt 2015 15:50 WIB







































