Dana subsidi dalam PSO untuk pembelian daging belum cair. Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan dana tersebut sedang diproses di dinas tekait.
Cuti sebulan boleh diambil PNS pria apabila istrinya melahirkan dan dirawat inap di rumah sakit. "Kalau istrinya di rumah sakit, istrinya dirawat," kata Asman.