Israel menjatuhkan bom sepanjang malam pada 19 Oktober lalu di sebuah permukiman di Gaza yang selama ini dianggap sebagai lokasi aman bagi warga sipil.
Uni Eropa menuntut "koridor dan jeda kemanusiaan" di Jalur Gaza dalam perang antara Israel melawan Hamas, demi mempermudah akses bantuan bagi warga sipil.
Artis-artis Hollywood merilis petisi untuk Presiden AS Joe Biden terkait konflik Hamas vs Israel. Mereka meminta Biden menyerukan deeskalasi di Gaza dan Israel.