detikHot
Justin Bieber Ditangkap Karena Nyetir Sambil Mabuk
Belum selesai dengan kasus lempar telur, lagi-lagi Justin Bieber harus berurusan dengan pihak berwajib. Penyayi pop itu dikabarkan ditangkap oleh polisi pada hari Kamis (23/1/2014) dini hari lantaran menyetir sambil mabuk.
Jumat, 24 Jan 2014 07:37 WIB







































