detikOto
Emas 24 Karat di Fiat 500C
Emas sepertinya mulai menjadi tren baru dalam dunia modifikasi mobil. Setelah sebelumnya sukses menyiram sedan mewah Rolls-Royce Ghost dengan laburan emas 24 karat, rumah modifikasi roda empat asal Italia, Fenice Milano sepertinya tidak ingin berhenti berkreasi.
Senin, 11 Okt 2010 10:23 WIB







































