Meski telah dilakukan penyekatan sesuai larangan mudik, masih ada saja warga dari luar kota yang 'ngeyel' masuk Surabaya. Mereka pun akhirnya diputarbalik.
Sebanyak 157 kendaraan roda empat terpaksa diputar balikkan di exit Tol Cileunyi. Sebagian besar kendaraan yang diputar balik adalah pemudik menuju Jateng.
Aturan tentang larangan mudik mulai berlaku hari ini. Ada 73 titik penyekatan di Sumatera Utara yang diberlakukan untuk menghalangi warga melakukan mudik.
Tak ada ruang bagi travel gelap pengangkut pemudik untuk masuk ke Surabaya. Jika ada travel gelap, kendaraannya akan disita dan penumpangnya dikarantina.
Sopir bus AKAP di Terminal Kalideres mengeluhkan sejumlah hal di tengah kebijakan larangan mudik. Para sopir mengeluhkan travel gelap hingga syarat penumpang.