Pejabat tinggi kesehatan Israel menyatakan bahwa Israel bisa mencapai herd immunity di tengah lonjakan kasus Corona (COVID-19) yang dipicu varian Omicron.
Alun-alun Suroboyo dan Balai Pemuda mulai hari ini ditutup sementara hingga Tahun Baru 2022. Hal ini dilakukan agar tak terjadi kerumunan antisipasi Omicron.