detikNews
Polisi Telusuri Penyebar BBM Hoax Larangan Pelat B ke Bandung
Polisi berjanji menelusuri pembuat dan penyebar BBM berisi larangan kendaraan pelat B (Jakarta) datang ke Bandung pada Sabtu (2/6/2012) atau bertepatan laga Persib vs Mitra Kukar di Stadion Siliwangi.
Jumat, 01 Jun 2012 15:39 WIB







































