Ketua DPP PAN Saleh Daulay mengatakan tak semua masyarakat mampu membayar denda Rp 1 juta. Dia khawatir nantinya aturan ini tak akan berlaku secara menyeluruh.
Pelantikan anggota KKI dilaksanakan hari ini meski diprotes oleh IDI. Komisi IX DPR akan memanggil Menkes Terawan Agus Putranto untuk membahas masalah tersebut.