detikTravel
Naik Ferry Lombok-Sumbawa Malam Hari, Asyik juga lho!
Selain melalui udara, perjalanan dari Lombok ke Sumbawa bisa juga naik ferry. Kalau naik ferry pada malam hari, udaranya cukup sejuk dan traveler bisa melihat kapal yang hilir mudik dengan kelap-kelip lampu aneka warna.
Jumat, 17 Apr 2015 12:15 WIB







































