detikInet
'Otak' Galaxy Note 4 Dipastikan 64 Bit
Setelah Apple mengadopsinya di iPhone 5S, prosesor 64 bit mungkin sudah bukan hal baru lagi di segmen smartphone, termasuk Android. Namun hal ini kembali menarik setelah Samsung dipastikan menyematkannya pada Galaxy Note 4.
Rabu, 17 Sep 2014 14:14 WIB







































